Hari Gizi Nasional, 2025 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantul

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda, mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link: https://s.bps.go.id/skdbantul2025

LanTik (Layanan Statistik) PST BPS Kabupaten Bantul. Layanan WhatsApp, untuk segala kebutuhan data statistik anda melalui nomor 082170003402 | BPS Kabupaten Bantul berhasil memperoleh predikat sebagai Badan Publik kualifikasi Informatif dengan nilai 98 pada Penganugerahan Keterbukaan Informasi Badan Publik D.I Yogyakarta Tahun 2024.

Untuk Layanan Pengaduan silahkan membuka link berikut https://s.id/NGADUBOSE | Sampaikan Laporan (Pengaduan, Aspirasi, dan Permintaan Informasi) Anda Langsung Kepada Instansi Pemerintah Berwenang melalui LAPOR.GO.ID

Hari Gizi Nasional, 2025

Hari Gizi Nasional, 2025

25 Januari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Hari Gizi Nasional, 25 Januari 2025 mengusung tema ‘Pilih Makanan Bergizi untuk Keluarga Sehat’!

Hi, data.... Statmin bagi - bagi info dan data BPS ya, kebutuhan kalori per hari berdasarkan usia kebutuhan kalori per hari pada anak-anak biasanya berkisar antara 1.000–2.000 kkal. Sementara itu, remaja membutuhkan kalori sebanyak 2.000–2.650 kkal per hari. Dan pada orang dewasa, wanita membutuhkan sekitar 2.100 kkal per hari, sedangkan kebutuhan kalori per hari pria sekitar 2.500 kkal.

Saat memasuki usia lanjut, aktivitas kita cenderung berkurang. Akibatnya, kebutuhan kalori lansia menjadi lebih sedikit daripada kebutuhan kalori orang dewasa pada umumnya.

Maka tema Hari Gizi Nasional tahun ini mengingatkan kita bahwa makanan bergizi yang kita konsumsi adalah investasi jangka panjang bagi kesehatan keluarga. Pola makan yang tepat, dapat menyelamatkan keluarga terhindar dari risiko penyakit tidak menular seperti diabetes, hipertensi, dan obesitas yang prevalensinya semakin meningkat di Indonesia.

Kunjungi website kami bantulkab.bps.go.id, maupun media sosial @bpsprovdiy dan @bps_statistics untuk memperoleh data terkini di tingkat provinsi dan nasional.

#harigizinasional
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bantul (Statistics Bantul)Jl. Jendral Gatot Subroto No. 3 Bantul

Telp (0274) 367424

Whatsapp: 0821-7000-3402

Mailbox : bps3402@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik